Home » , » Cara Cek dan Tukar Poin Telkomsel

Cara Cek dan Tukar Poin Telkomsel

officialandroidcenter -Cara tukar dan cek poin kartu Telkomsel. Menjadi pelanggan Telkomsel nampaknya bisa di bilang sangat menyenangkan, karena Telkomsel selalu melayani para penggunanya dengan sangat ramah sekali, setiap ada keluhan dari konsumennya atau sekedar pertannyaan-pertannyaan kecil pasti langsung segera di tanggapi oleh operatornya dengan sangat baik. Munggkin hal inilah yang membuat citra PT.Telkomsel menjadi lebih tinggi dan tentunya lebih bonafit dari pada operator-operator GSM lainya. Selain pelayannan dari Telkomsel yang sangat baik dan ramah Perusahaan Telkomsel juga selalu mengupdate aplikasi-aplikasi dan fitur;fitur terbaru mereka agar para pelangganya tidak merasa jenuh dengan yang itu-itu saja. Banyak fitur baru yang telah di sediakan oleh Telkomsel di antaranya adalah Nada Sambung Pribadi (NSP) , paket internet, Poin Telkomsel dan masih banyak lagi. Mengenai Paket internet Telkomsel insyAllah akan saya jelaskan di lain waktu karena pada kesempatan ini saya berbagi informasi kepada anda para pengguna karu Telkomsel tentang Cara cek dan tukar poin Telkomsel dan berikut adalah ulasannya :

logo Cara Cek dan Tukar Poin Telkomsel

Cara cek dan tukar Poin TELKOMSEL
  • Cara cek poin kartu Telkomsel bisa anda lakukan melaui Sms dengan sms isi ketik : POIN lalu kirim ke 777 atau langsung saja hubungi *700# dari ponsel Anda.
  • Anda akan mendapat sebuah balasan mengenai jumlah poin yang sudah terkumpul dan contohnya seperti berikut ini : Jml poin Anda s.d tgl 11/11/11: 1318 poin. Jml poin kadaluarsa 0 poin. Untuk informasi penukaran poin, ketik INFO dan kirim ke 777 dan silakan ikuti petunjuk dari sms balasan lalu tukarkan poin anda.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Official Android Center - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger