Home » , » Cara Root Samsung Galaxy Chat

Cara Root Samsung Galaxy Chat

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg4vMAIit0vUGr65QllqeqIBnN4P3d4MIyztod6odT2OKttPsNuIRrY8zxnoF_AglGH0QRrL7_UC8_b9pL6eeeGYIFO8WoYvmgMlIUbEqRyvz8Z1R-KKk3CtK0DKX_v1Hpde4QnNKniVKIO/s1600/Samsung-Galaxy-Chat1.jpg
Cara Root Samsung Galaxy Chat

Siapa tidak kenal dengan samsung galaxy chat yang baru-baru ini diluncurkan oleh samsung yang saat ini melonjak naik mengalahkan smartphone sahabatnya yakni Blackberry yang sebelumnya merajalela di Indonesia. Hp smartphone yang berbasis android ini mempunyai kelebihan yaitu berjuta-juta aplikasi serta didukung perangkat yang mampu kita otak-atik layaknya komputer tapi dengan syarat sudah di root. Apa itu root silahkan baca disini.

Berikut cara root samsung galaxy chat
  1. Aktifkan USB Debuging
  2. Download File ini (update.zip)
  3. Jangan diekstrak
  4. Pindahkan di sdcard, jangan ditaruh di dalam folder
  5. Matikan Galaxy Chat mu
  6. Masuk ke Recovery Mode, caranya dengan menekan tiga tombol (home, volume down, dan power) bersamaan atau tekan tombol volume up dan power
  7.  - Volume Up ----> Ke Atas
  8.  - Volume Down ---> Ke Bawah
  9.  - Home -----> OK
  10. Pilih Apply Update From SD Card
  11. Pilih file update.zip yang tadi telah kamu download
  12. Selesai...
  13. Reboot Galaxy Chatmu 
  14. Bila di menu aplikasi ada aplikasi yang bernama Superuser berarti Galaxy Chatmu telah ter-root
Jika cara di atas gagal coba cara yang satu ini

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Official Android Center - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger